Gambar Ikan Gurame
Tuesday, January 19, 2021
Add Comment
Gambar Ikan Gurame - Setelah Kita mengetahui Tentang jenis Jenis Ikan Gurame dan Cara pembudidayaannnya maka kita juga harus bisa membedakan mengenai gurame jantan dan Gurame Betina. Dari Gambar Ikan Gurame Kita bisa membedakan antara gurame jantan dan gurame betina.
Karena Untuk membedakan Keduannya harus mempunyai keahlian dalam menentukan jenis kelamin dari Ikan Gurame.
Karena Untuk membedakan Keduannya harus mempunyai keahlian dalam menentukan jenis kelamin dari Ikan Gurame.
Gambar Ikan Gurame
Gurame Jantan
Gambar Ikan Gurame Jantan |
Penjelasan Gambar Gurame Jantan
Ikan Gurame Jantan pada Gambar mempunyai Bentuk tubuh yang ramping.
Dimana Gerakan dalam air yang lincah dan agresif.
Gambar Gurame meunjukan pada Bagian kepala dan dahi menonjol.
Pada Bagian perut meruncing.
Nampak pada Gambar Ikan Gurame Jantan Memiliki susunan sisik normal.
Serta Memiliki sirip dengan warna kehitaman terang.
Alat Kelamin Gurame Jantan atau Organ reproduksinya berbentuk meruncing dan tampak.
Gurame Betina
Gambar Ikan Gurame Betina |
Penjelasan Gambar Gurame Betina
Perbedaan antara jantan dan bentina sangat lah gampang dimana Bentuk tubuh Gurame betinan cenderung bundar
Ikan Gurame Betina memiliki Gerakan lebih lambat dibandingkan jantan.
Nampak pada Gambar Ikan Gurame Betina dimana Bagian kepala dan dahi tidak menonjol
Gambar pada Bagian perut bulat/membulat
Serta mempunmayi atau Memiliki susunan sisik lebih terbuka.
Memiliki sirip dengan warna putih/krem
Organ reproduksi berbentuk oval dan tampak
Demikian Tentang Gambar Ikan Gurame semoga bermanfaat Untuk para pembudidaya Ikan Gurame Agar lebih Mengenal Ikan Gurame.
0 Response to "Gambar Ikan Gurame"
Post a Comment